Karebaindonesia.id, Makassar -Partai NasDem bakal membirukan Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Sang Ketua Umum, Surya Paloh dijadwalkan roadshow politik ke Kota Daeng akhir September 2022 ini. 

Surya Paloh akan memboyong petinggi DPP NasDem ke Makassar. Kunjungannya dijadwalkan tiga hari, 24-26 September 2022. Ribuan kader se-Sulsel pun siap menyambut kedatangan Surya Paloh. 

Partai yang dikomandoi oleh Rusdi Masse (RMS) ini diketahui memiliki kader dan simpatisan militan dan terukur dalam kerja-kerja politik. Tak heran bila NasDem Sulsel bersiap menyambut kemenangan di Pemilu 2024. Sekretaris DPW NasDem Sulsel, Syaharuddin Alrif mengadakan, ada tiga agenda penting yang bakal dihadiri Surya Paloh. 

Pertama, konsolidasi kader se-Sulsel. Kedua, pengundian E-KTA dan ketiga, jalan santai. “Pak Surya rencana mengecek NasDem Sulsel untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, jadi kita siapkan konsolidasi kader dan ranting, DPC, DPD, DPW dan nanti kita pusatkan di Kota Makassar. Ini dilakukan untuk meraih kemenangan di Pemilu 2024,” kata Syaharuddin Alrif. “Konsolidasi ini sebagai kesiapan NasDem Sulsel menjemput kemenangan 2024,” tambah Syahar. 

Syahar menjelaskan, konsolidasi akan dilakukan pada Sabtu 24 September 2022 malam di Hotel Claro Makassar yang nantinya akan dihadiri oleh sekitar 5.500 kader. “Selanjutnya pengundian E-KTA. Kita siapkan hadiah rumah, mobil, motor dan lain-lain,” jelasnya. Pada hari Minggu, DPW NasDem akan melakukan gerak jalan santai dan langsung dihadiri oleh Ketua Umum Surya Paloh di Jalan Jenderal Sudirman Kota Makassar. “Untuk startnya kita mulai start dan finish di CPI. 

Peserta kami target 20 ribu orang. Hadiahnya ada juga rumah, mobil, motor dan lain-lain,” jelasnya. Syahar mengatakan, Pasti NasDem bertekad menyapuh bersih kemenangan di Pileg 2024 mendatang.

Setelah kursi legislatif diperoleh akan jadi modal mengusung kepala daerah. “NasDem Sulsel target 220 kursi di Pemilu 2024. Kita ingin sapu bersih kursi DPRD (ketua) di Pileg,” kata Syahar. 

Pada Pileg 2019 lalu, Partai NasDem Sulsel berhasil memperoleh 106 kursi di tingkat DPRD kabupaten/kota se-Sulsel atau naik 35 persen dari Pemilu Legislatif 2014. Dimana tahun 2014 kursi NasDem di kabupaten/kota hanya 70 kursi. 

Adapun di DPRD Provinsi Sulsel, partai bentukan Surya Paloh itu berhasil meraih kursi Wakil Ketua I dengan perolehan 12 kursi. Olehnya itu, politisi asal Sidrap itu memerintahkan para kadernya di Sulsel bekerja keras menjelang Pemilu 2024.

By Kareba Indonesia

Pemimpin Redaksi Kareba Indonesia

18 thoughts on “Surya Paloh Berkunjung ke Makassar, Ribuan Kader NasDem Siap Sambut”
  1. Esenyurtta hurda alanlardan biri olmanın sevincini paylaşmaktayız. Tonajlı hurda eşya ticaretlerinde yüksek fiyat fiyat teklifleri vermekteyiz. Esenyurt hurdacı firma olarak hizmet veriyoruz. Esenyurt ta hurdacıları arasındayız.

  2. Gncel istanbul hurda fiyatlar ile stanbul’da hurda alan yerler ierisindeyiz. Size en yakn istanbul Esenyurt istanbul hurdac firmas olarak hizmet sunuyoruz. En yakn hurdac firmamza hurda satabilirsiniz..

  3. Esenyurt hurdacı firmalar içinde lideriz. En yakın Esenyurt istanbul hurdacı telefonu olan numaramızdan ulaşabilirsiniz. Hurda satmak için hemen arayın..

  4. Hurdacı mı arıyorsunuz? İstanbul hurdacı firmamıza tüm hurdanızı güncel hurda fiyatları ile satabilirsiniz.

  5. Esenyurt hurdacı firmalar içerisinde hurda malzeme alımında diğer firmalarından iyi fiyatlar vermekteyiz. Esenyurt’ta hizmet veren Hurdemsan Metal sektörel faaliyetleriyle hurda alım satım ve geri dönüşüm faaliyetlerini profesyonellikle tamamlamaktayız.

  6. Esenyurt hurdacı firmalar içerisinde hurda malzeme alımında diğer firmalarından iyi fiyatlar vermekteyiz. Esenyurt’ta hizmet veren Hurdemsan Metal sektörel faaliyetleriyle hurda alım satım ve geri dönüşüm faaliyetlerini profesyonellikle tamamlamaktayız.

  7. An fascinating dialogue is value comment. I feel that you should write more on this matter, it may not be a taboo topic but generally people are not sufficient to speak on such topics. To the next. Cheers

  8. Virtually all of whatever you mention is supprisingly appropriate and it makes me ponder the reason why I hadn’t looked at this with this light previously. Your piece really did switch the light on for me as far as this specific subject goes. Nonetheless at this time there is one issue I am not necessarily too cozy with so whilst I attempt to reconcile that with the main idea of your point, let me observe exactly what the rest of your subscribers have to say.Very well done.

  9. I’ve been surfing on-line greater than 3 hours as of late, but I by no means found any interesting article like yours. It’s beautiful worth enough for me. Personally, if all site owners and bloggers made excellent content as you probably did, the internet will probably be a lot more helpful than ever before.

Comments are closed.

×

Powered by WhatsApp Chat

× Tanya Redaksi